MEREKAM CARA KERJA PANCING OMBYOK DALAM AIR || Plus Tutorial Cara Membuat Rangkaian Nya Asslamualaikum wr wb. Sobat, berdasarkan rasa penasaran bagaimana cara kerja pancing ombyok dalam air, jadi kali ini saya membuat eksperimen rangkain pancing ombyok dan merekam cara kerjanya. Selain itu juga ada tutorial cara membuat rangkaian pancing ombyok anti mocel dalam video tersebut. Selamat memyaksikan, Salam satu hobi.
Hide player controls
Hide resume playing