Badai Pasti Berlalu merupakan album studio yang memuat lagu tema untuk film berjudul sama yang dirilis pada tahun 1977. Lagu-lagu dalam album ini diarahkan oleh Eros Djarot, musik dimainkan oleh Jockie Soerjoprajogo dan dinyanyikan oleh Chrisye dengan vokal pendukung oleh Berlian Hutauruk. Album ini masuk ke peringkat #1 di dalam daftar “150 Album Indonesia Terbaik“ majalah Rolling Stone Indonesia bulan Desember 2007
Hide player controls
Hide resume playing