- Invasi Rusia ke Ukraina telah memasuki hari ke-105, Rabu (8/6/2022) Ini terhitung sejak Presiden Rusia Vladimir Putin memerintahkan invasi Rusia ke Ukraina yang disebutnya sebagai operasi militer khusus pada 24 Februari. Pada perang Rusia-Ukraina hari kemarin, masih ada beberapa hal baru yang “mewarnai” jalannya konflik kedua negara
Hide player controls
Hide resume playing