Bagaimana cara kerja motor listrik ? Motor listrik, adalah perangkat yang banyak sekali digunakan pada benda elektronik. Motor listrik sendiri, berfungsi untuk mengubah energi listrik menjadi energi mekanik. Dari berbagai jenis motor listrik, kami akan membahas motor listrik arus DC yang biasa dipakai pada kendaraan. Prinsip utama motor listrik DC adalah gaya elektromagnetik. Sesuai kaidah tangan kiri flemming, gaya elektromagnet tersebut bisa menggerakan penghantar ke arah yang ditentukan.
Hide player controls
Hide resume playing