Tanaman Hias dari Gelas Plastik! Gelas plastik yang di anggap sampah oleh orang saya akan merubahnya menjadi hiasan untuk halaman rumah. Kali ini ijinkan saya berbagi ke kalian yaitu cara membuat tanaman hias dari gelas plastik. Cara membuatnya mudah bisa di tiru semua orang bila ada kemauan dan persiapkan bahan alatnya sebagai berikut: BAHAN 1. Gelas plastik minuman vit 2. Kawat panjang kurang lebih 35cm 3. Kantong plastik kresek 4. Tissue 5. Cat propan acrylux ALAT 1. Gunting 2. Kuas 3. Amplas 4. Penjepit kertas 5. Korek 6. Lem tembak Demikian cara membuat tanaman hias dari gelas plastik. Terima kasih #idekreatif
Hide player controls
Hide resume playing